Kamis, 19 Juli 2012

Motor Dengan Roda Tiga

Ayo tebak motor apa yang rodanya ada tiga ? Pasti dalam benak kita akan berfikir itu adalah bemo atau sejenis becak :D. Karena dunia otomotif sangat pesat dari segi modifikasi maka munculah modifikasi keren diberbagai bidang salah satunya adalah modifikasi motor dengan roda tiga.


Roda tersebut bisa dimodifikasi dibagian depan atau belakang. baca juga modifikasi new mega pro bahkan ada beberapa inspirasi lainnya dari modifikasi roda tiga ini. Yuk kita intip photo yang sudah saya koleksi dari Google.

motor dengan tiga roda

Inspirasi Modifikasi Lampu Motor

Pernahkah anda melihat rombongan touring dimalam hari? yea jika anda pernah melihatnya terlihat kreasi-kreasi modifikasi keren lampu motor tersebut yang sangat bervariatif. dari berbagai variasi tersebut sudah saya koleksi modifikasi keren tersebut. Nah mungkin bisa dijadikan inspirasi untuk memodif lampu motor anda.

Dari lampu depan, lampu sen, atau lampu belakang bahkan penambahan lampu di bidang motor sekarang tinggal anda pilih yang mana.Keren banget pokoknya deh lampu-lampunya , jadi kepengin saja untuk memodifikasi lampu motor new mega pro saya :D

Source : Google Images

Selasa, 17 Juli 2012

Hati-hati di Zona Paku Jl. KH. Hasyim Ashari Jakarta

Bagi pengendara motor atau mobil harap berhati-hati dengan ranjau paku yang bertebaran di Jalan raya ini. Banyak korban sudah berjatuhan hanya karena paku yang ditebarkan oleh orang-orang yang tidak bertanggung jawab. Mereka disinyalir sebagai sebuah kelompok yang menebarkan paku pada suatu waktu tertentu.
jl. hasyim ashari


Kerugian yang didapatkan adalah kendaraan akan mengalami kebocoran ban, bahkan kecelakaan maut bisa menimpa jika kita sedang melaju dengan kecepatan tinggi, sungguh laknat orang yang berbuat kejahatan seperti itu. Bayangkan jika kita sedang tidak memegang uang dan kita harus beli ban baru minimal Rp. 50.000,- wah sangat merugikan, sudah merugikan waktu, dana dan bisa menghilangkan nyawa, semoga mereka para pelaku segera sadar akan hal ini.

Bahaya Penggunaan Handphone Saat Menyetir




Penelitian yang dilakukan oleh GHSA (Governors Highway Safety Association), Amerika Serikat, menemukan bahwa menelpon atau ber-SMS pada saat mengemudi merupakan penyebab terbesar terjadinya kecelakaan di jalan raya. Penelitian Internasional pun mengungkapkan bahwa penggunaan ponsel saat mengemudi menyumbangkan satu dari setiap empat kecelakaan lalu lintas. Bahaya penggunaan ponsel saat berkendara bukan pada cara kita menggunakannya (termasuk memakai handsfree), melainkan lebih pada topik pembicaraan atau apa yang sedang kita bicarakan saat itu. Jadi bahayanya adalah karena otak pengemudi dipaksa berpikir hal penting lainnya saat mengemudi, sehingga konsentrasi menjadi terpecah.


Mobil Tanpa Supir

Mobil Tanpa Supir

Mengemudi sendiri menjadi topik hangat di beberapa media, seperti mobil yang bisa parkir sendiri. Wah hebat yah. Benar-benar otomatis.

"Teknologi ini begitu dekat dan membuat langkah besar seperti yang saya pikir itu akan datang jauh lebih cepat daripada orang menyadari," kata Lindsay Voss, manajer program pengembangan senior Asosiasi Tanpa Awak Kendaraan Systems International.

Minggu, 15 Juli 2012

Lowongan Freelance

Selamat siang para modifiers, pada kesempatan kali ini mau share nih tentang sebuah website yang menyediakan Lowongan Freelance yaitu Pay Per Post, nah apa sih pay per post itu? pay per post adalah sebuah sistem apabila kita membuat sebuah artikel dengan kondisi syarat-syarat tertentu dari sebuah website tertentu dimana per artikel akan dibayar oleh penyedia.

Nah pada kesempatan kali ini mau sekedar share sebuah perusahaan yang menawarkan Pay Per Post dimana per artikel akan dibayarkan Rp. 300,- . Dengan withdraw adalah Rp. 50.000,- jadi uang akan ditransfer setelah menjangkau angka Rp. 50.000,-

Kamis, 12 Juli 2012

Motor Gede Impian

Selamat sore para pencinta modifikasi, saking hobinya sama motor jadi sibuk mengkoleksi foto-foto motor :D walaupun berasal dari google namun ini adalah hobbi saya, jadi tidak salah dong jika saya posting disini. ^_^. Motor gede impian kalian apa sich? Ninja 250RR atau Motornya para pembalap Moto GP kesayangan kita?

Sebenarnya banyak sekali motor-motor gede bertebaran di dunia. Namun ada beberapa motor gede yang menjadi favorit saya. Sehingga saya muat dalam redaksi blog modifikasi keren. Mau tahu apa saja nih motor-motor gede favorit saya.? Yuk kita lihat dibawah ini. bagaimana dengan Anda???

motor gede

motor gede

motor gede

motor gede

motor gede

Modifikasi CB 100

Siapa yang tidak kenal CB? motor keluaran honda jadul ini tetap menjadi idaman sasaran modif bagi para pencinta modifikasi cb 100 . Selain motornya yang antik dan keren, motor cb 100 memiliki tenaga yang cukup bagus jadi jangan remehkan bro motor ini ^_^. Sebenarnya sudah banyak yang posting juga tentang cara modifikasi motor cb 100 . Namun pada kesempatan kali ini saya hanya sekedar share screen shotnya saja deh.

Source : Google.com

honda cb 100

honda cb 100

honda cb 100


honda cb 100

honda cb 100

honda cb 100

Baju Kucing

Lah kok judulnya baju kucing sich? hehehe...tidak ada salahnya bukan jika kita memiliki hobi yang cukup unik, ya salah satunya adalah membuat sebuah baju. Eits jangan kaget jika ternyata baju tersebut buat kucing. :D. Wah bagaimana yah kira-kira perasaan si kucing ? mungkinkah dia akan merasa senang? Hmmm cuman dia yang tahu. Saya pikir sih bakal kegerahan dan merobek-robek bajunya :Lol.

Di dunia ini ada beberapa orang yang sangat menyayangi hewan peliharaannya , salahsatunya adalah kucing. Saking sayangnya kucing terebut di bawa kesalon, jika sakit di bawa kerumah sakit. Coba kalau kita yang tidak suka , pasti bakal di tendang :D.

Oke, Yuk kita intip kucing-kucing yang beruntung diberi baju :
Sumber : Google.com/images/baju%kucing

baju kucing

baju kucing

baju kucing

baju kucing

baju kucing

baju kucing

baju kucing

baju kucing

Modifikasi Motor Satria

Yuk kita bahas motor satria, secara detail motor satria memiliki spesifikasi berikut ini
Berikut ini adalah spesifikasi dari Suzuki Satria Fu terbaru 2012:

satria fu


RANGKA KENDARAAN:

Ukuran roda depan: 70/90 - 17 38S
Ukuran roda belakang: 80/90 - 17 44S
Rem depan & rem belakang: cakram
Radius putar: 2.0 m

KAPASITAS:

Tangki bensin: 4.9 liter
Oli mesin: 1.000 ml

TRANSMISI:

Kopling: manual plat majemuk tipe basah
Transmisi: 6 speed constant mesh
Rantai penggerak: DID 428 DS, 122 mata

MESIN:

Tipe 4 tak, DOHC 4 Valve, air cooled with SACS
Silinder: 1
Diameter silinder: 62 mm
Langkah piston: 48.8 mm
Karburator: MIKUNi BS 26-187
Kapasitas silinder: 147.3 cm3


 Nah dibawah ini ada beberapa hasil modifikasi para penggila satria fu ini yuk kita liat :
Source:google.com/images/satriafu

Intip Juga modifikasi new Megapro, modifikasi supra, modifikasi mio

satria fu

satria fu

satria fu

satria fu

satria fu

satria fu

satria fu

satria fu

Rabu, 11 Juli 2012

Kursi Unik

Setelah sebelumnya meja menjadi tempat modifikasi meja unik sekarang giliran Kursi yang dijadikan kursi unik. Seperti kita ketahui pada dasarnya kursi adalah sebuah alat rumah tangga berupa tempat untuk duduk :D (Ya iyalah anak kecil juga tahu). Terus bagaimana jika kursi tersebut disulap menjadi sebuah benda yang sangat keren. Misalnya menyerupai bentuk hewan seperti sapi, berbentuk tangan, berbentuk sepatu dan masih banyak lagi bentuk-bentuk kreatif yang dapat diaplikasikan dalam kreasi unik tersebut.

Pernah terbayangkan apa tidak nih para agan-agan untuk membuat sebuah kursi kesayangan menjadi sebuah bentuk favorit anda. Nah untuk menginspirasinya modifikasi keren menghadirkan beberapa screen shotnya buat agan-agan sekalian :

Sumber Images : Google.com/images/kursi%unik

kursi unik

kursi unik

kursi unik

kursi unik

kursi unik

kursi unik

kursi unik

kursi unik

Pintu Modifikasi Unik

Selamat siang kawan setelah sebelumnya kita posting tentang gelas unik sekarang kita bahas bagian dari perabotan rumah lainnya yuk. Hmm apa yah kira-kira bagaimana kalau pintu? Yeah benar sekali pintu adalah sebuah mediasi input dan output (atau masuk keluarnya manusia masuk dan keluar rumah) sok ilmiah banget yah bahasanya he he he...^_^.

Nah bagaimana jika pintu yang biasa kita gunakan sehari-hari tersebut di modifikasi sedemikian rupa menjadi pintu yang keren. Mungkin bisa menjadi pintu favorit anda tentunya? atau bahkan menjadikan teman atau kerabat anda menjadi terheran-heran melihat pintu yang begitu keren. Kita intip yuk beberapa inspirasi kreasi pintu-pintu yang unik tersebut. Anda punya inspirasi lainnya??

Source : Google.com

pintu unik

pintu unik

pintu unik

pintu unik

pintu unik

pintu unik

pintu unik

Selasa, 10 Juli 2012

Gelas Unik & Lucu

Gelas adalah sebuah alat dalam rumah tangga yang sangat dibutuhkan dalam kehidupan sehari-hari, bagaimana jika tidak memiliki gelas? tentunya susah untuk minum yah ^_^. Nah beragam kreasi manusia tidak bisa lebas dari nilai art termasuk Gelas. Gelas bisa di modifikasi sedemikian rupa dan menjadikan bentuknya sangat unik tentunya.

Nah lebih asyiknya lagi bisa dijadikan hadiah atau souvenir untuk hadiah dan sebagainya. Pilihan yang keren juga nih buat alternatif. Yuk mari kita lihat screenshot kreatifitas keren tersebut :D

source : Google.com

gelas unik

gelas unik

gelas unik

gelas unik

gelas unik

gelas unik

gelas unik

Artikel Terkait

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Share This